Loading...

Tentang

SENWODIPA 2025

Merupakan singkatan dari Seminar Nasional, Workshop, dan Diskusi Panel. SENWODIPA merupakan salah satu program kerja unggulan Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan (MIK) yang bertujuan untuk meningkatkan wawasan dan kompetensi mahasiswa serta tenaga PMIK melalui kegiatan ilmiah yang relevan dengan isu-isu dan perkembangan teknologi terkini. Pada pelaksanaannya di tahun 2025, SENWODIPA akan mencakup dua rangkaian kegiatan utama, yaitu Seminar Nasional dan Lomba.

Poster SENWODIPA 2025

Timeline

Waktu & Tempat

  • ๐Ÿ“… Sabtu, 25 Oktober 2025
  • โฐ 08.00 WIB โ€“ selesai
  • ๐Ÿ’ป Online via Zoom
  • ๐ŸŽ“ Terbuka untuk Mahasiswa, Profesional Kesehatan, dan Umum

Daftar Sekarang untuk SENWODIPA 2025!

QR Code